
Saya yakin Anda pasti sudah kenal dengan yang namanya “Kutai”. Ya, kalau di buku sejarah (SD, SMP, dan SMA), nama “Kutai” sangat terkenal, bahkan sering disebutkan. Tak lain karena Kutai adalah kerajaan tertua di Indonesia.
Kabupaten Kutai Kartanegara sendiri terletak di Provinsi Kalimantan timur.
Dan saya yakin juga kalau Anda sudah kenal dengan kabupaten yang satu ini. Kabupaten ini juga terkenal kan ? Tak lain dan tak bukan karena kabupaten ini adalah salah satu kabupaten terkaya di Indonesia. Dengan pemasukan APBD sebesar … (saya lupa).
Perkenalkan, nama saya Abdul Basir. Ortu dan teman teman biasa memanggil saya dengan nama Basir. Saya tinggal di Tenggarong. Ya, karena itu blog ini dinamai TENGGARONG. Sekarang saya masih sekolah di kelas 2 SMA YPK Tenggarong.
Blog ini saya buat untuk menyalurkan hobi tersembunyi saya (ngeblog), belajar menulis, dan yang paling penting adalah untuk mempublish apa itu Tenggarong.
Akhir kata, saya ucapkan selamat datang diblog sederhana ini. Enjoy it.
9 comments:
tingkatkan kunjungan anda dg advertiser di ppcmuslim, dan raihlan pendapatan pasif anda dengan menjadi publiserhttp://ppcmuslim.com
ana ga' mau ngasih saran ato yang lai2, ana cuma mo ngucapin ,......... salam kenal
ternyata ada juga anak tenggarong ya ngeblog... Semoga maju saja ya.. Salam kenal... majukan blogger tenggarong dan Kaltim umumnya. Selamat.
Salam kenal... tukeran link yuk kak....
Salam Kenal...:)
SALAM KNAL JUGA COY..AQ Arek suroboyo..aq jg kelas 2 SMA...kemarin bulan februari saya kekaltim dan sempat mau ke tenggarong kekerajaan kutai tp g jadi...mungkin kayaknya bulan april 2010 saya akan kekaltim lagi..salam knal ya.
LINK UDAH DPASANG. ACNCHOR TEXTNYA
BASIR TENGGARONG
Salam juga dari saya__nice blog__ www.dwicy.blogspot.com
Blognya keren, salam kenal
Saya cuma mau Mengomentari sedikit tentang Blog Anda yaitu Bagus dan Informatif
Salam Kenal
thanks
Post a Comment
Komentar Anda akan saya moderasi terlebih dahulu.
Terima kasih.